Sobat super aktif dimanapun berada, sering sekali terdengar oleh kita tentang Teks Eksplanasi. Apasih itu Teks Eksplanasi? 

Teks Eksplanasi adalah teks yang isinya berupa proses peristiwa sudah pernah terjadi dan dapat terjadi kembali. 

Salah satu contoh teks eksplanasi adalah proses terjadinya hujan. Dan ada beberapa istilah atau tahapan dalam terjadinya hujan, antara lain : 

1). Siklus Hidrologi
Sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer. 

2). Evaporasi (Proses Penguapan).

3). Transpirasi 
Pengambilan air oleh akar tanaman dan penguapan dari dalam tanaman. 

4). Kondensasi 
Proses dari uap menjadi butir-butir air. 

5). Prespitasi (Hujan).

6). Estuari 
Air dari kecil hingga besar menuju mulut sungai. 

7). Temperatur (Suhu). 

8). Retansi (Penyimpanan). 

9). Embung (Penyimpanan Air Alami). 

Itulah salah satu proses yang termasuk dalam teks eksplanasi yang dapat terjadi kembali. Semoga bermanfaat. 
Salam Super Aktif...!!!

Posting Komentar

 
Top