Sahabat jalur aktif dimana saja berada, menjaga warisan budaya peninggalan leluhur biasanya dilakukan oleh orang yang sudah dewasa saja apakah benar demikian? 


Tentu saja jawabannya tidak, menjaga warisan budaya tidak hanya harus menjadi tanggung jawab bagi mereka yang sudah dewasa saja, tentunya menjadi tanggung jawab kita semua tak terkecuali bagi mereka yang masih anak-anak. Akan tetapi diera yang serba digitalisasi seperti saat sekarang ini jelas sekali anak-anak usia belasan tahun yang peduli dan hobi untuk mengikuti kesenian tradisional seperti kesenian kuda kepang.


Kebanyakan dari anak-anak usia belasan tahun lebih suka bermain game online. Namun tidak demikian untuk anak-anak ini mereka masih menyukai permainan kesenian tradisional, meskipun demikian mereka juga tidak ketinggalan zaman.



Salam aktif

Posting Komentar

 
Top