Sobat JalurAktif.com. Kejujuran adalah ibarat logam yang tak pernah berkarat bagaikan mata uang yang laku dan berharga di mana-mana.

Meskipun begitu jarang sekali orang bisa berbuat jujur,Namun sulit untuk mengerjakan kalau tidak dipahami bahwa kejujuran itu adalah emas dan kedustaan itu kotoran. Untuk melaksanakan kejujuran itu harus diniati,diyakini dan diamalkan sekalipun pahit,sebab kejujuran itu adalah perhiasan pribadi yang paling indah.


Oleh sebab itulah Rasulullah SAW. Diberi gelar Al-Ammin.Semoga anda termasuk AL-Amiin yang teguh menggenggam ajaran yang baik dan terpuji ini yakni ISLAM. 

Posting Komentar

 
Top